Paket Wisata Bandung Murah 5 Hari 4 Malam

Paket Wisata Bandung 5 Hari 4 Malam - Wilayah Jawa Barat memang terkenal dengan keindahan alamnya yang jarang dimiliki wilayah lain di Indonesia. Banyak tempat wisata di Jawa Barat menjadi incaran wisatawan karena viral di dunia maya dan eksotis.


Jawa Barat juga memiliki udara yang sejuk karena banyak dikelilingi oleh pegunungan, membuat kawasan ini memiliki tempat wisata indah yang elok dan menawan. Di wilayah ini tidak hanya terdapat wisata alam, namun juga terdapat daya tarik wisata budaya, kuliner, pantai serta tempat hiburan maupun tempat makan berkonsep unik.
Inilah barangkali yang membuat wisatawan tidak pernah bosan untuk menjelajah berbagai tempat wisata menarik di wilayah Jawa Barat. Namun banyaknya tempat wisata di Jawa Barat justru membuat para turis bingung menentukan prioritas tempat wisata mana yang akan dikunjungi.
Dalam paket ini kami berikan beberapa kombinasi paket wisata jawa barat untuk anda mulai dari wisata bogor dan bandung dan juga kombinasi jakarta, bogor dan bandung.

Bila tanpa ada tujuan ke bogor pun sebenarnya tidak ada masalah bila semua tujuan wisata kusus untuk kawasan bandung saja , dengan membeli paket wisata bandung murah


paket wisata bandung 5 hari 4 malam


Paket 5 hari 4 malam pilihan 1 in dan out jakarta.



Hari ke 1
  • Tiba di bandara soeta jakarta dan bertemu dengan perwakilan kami
  • Berangkat menuju bogor
  • Sampai di bogor dan mampir di taman safari
  • Meninggalkan taman safari menuju tajur
  • Sampai di tajur terminal tas dan wisata belanja
  • Meninggalkan bogor menuju bandung via puncak
  • Di perkirakan sampai di bandung dan cheek in hotel acara bebas


Hari ke 2
  • Sarapan pagi di hotel
  • Berangkat menuju kawah putih
  • Di perkirakan sampai di kawah putih dan wisata di bibir kawah yang air nya berwarna kebiruan dan berpasir putih
  • Meninggalkan kawah putih menuju situ patenggang melalui hamparan hijau kebun teh
  • Sampai di situ patenggang dan wisata naik perahu menuju pulau batu cinta
  • Meninggalkan situ patenggang menuju bandung
  • Sampai di bandung dan mampir di cibaduyut untuk belanja berbagai sepatu,sandal dll
  • Setelah puas berwisata belanja di cibaduyut kita lanjutkan menujujl riau bandung
  • Sampai di jl riau bandung dan mampir di berbagai macam factory outlet yang ada di jl riau
  • Setelah puas wisata belanja di factory outlet jl riau kita lanjutkan menuju hotel, acara bebas



Hari ke 3
  • Sarapan pagi di hotel
  • Berangkat menuju lembang bandung
  • Sampai di sari ater dan wisata di pemandian air hangat yang langsung dari sumber nya.
  • Meninggalkan sari ater menuju gunung tangkuban perahu
  • Sampai di gunung tangkuban perahu dan wisata di kawah gunung tangkuban perahu
  • Meninggalkan gunung tangkuban perahu menuju kebun strawberry
  • Sampai di kebun strawberry dan wisata petik strawberry
  • Meninggalkan kebun strawberry menuju de ranch
  • Sampai di de ranch dan wisata ala kowboy seperti naik kuda dll
  • Setelah puas berwisata ala kowboy kita lanjutkan ke floting market
  • Sampai di floting market dan wisata aneka kuliner yang di jual di atas perahu
  • Meninggalkan floting market menuju bandung
  • Sampai di bandung dan mampir di rumah mode / cihampelas dan wisata belanja
  • Menuju hotel acara bebas



Hari ke 4
  • Sarapan pagi di hotel
  • Berangkat menuju trans studio bandung
  • Sampai di trans stduio dan mulai menikmati wahana trans studio bandung
  • Meninggalkan trans studiio bandung menuju batagor riri / batagor kingsley
  • Sampai di batagor dan wisata kuliner bandung
  • Meninggalkan batagor menuju toko 3 pusat jeans murah di bandung
  • Sampai di toko 3 dan wisata belanja aneka jeans murah di bandung
  • Meninggalkan toko 3 menuju hotel acara bebas



Hari ke 5
  • Sarapan pagi di hotel
  • Cheek out hotel berangkat menuju oleh oleh khas bandung
  • Sampai di oleh oleh dan belanja oleh oleh khas bandung
  • Meninggalkan oleh oleh menuju pasar baru bandung
  • Sampai di pasar baru dan wisata belanja di pasar baru
  • Meninggalkan pasar baru menuju pengantaran ke bandara soeta jakarta
  • Di perkirakan sampai di bandara soeta jakarta, acara tour selesai sampai bertemu di acara tour berikutnya.




Paket Wisata Jakarta Bogor Bandung 5 Hari 4 Malam Pilihan 2

Paket Wisata Bandung 5 Hari 4 Malam Hari ke 1


  • Tiba di bandara jakarta dan bertemu dengan perwakilan kami ( menyesuiakan jam kedatangan )
  • Berangkat menuju bogor
  • Sampai di bogor dan wisata di Taman Safari
  • Sore hari meninggalkan taman safari menuju bandung via puncak
  • Sampai di puncak dan mampir sejenak
  • Meninggalkan puncak menuju bandung via cianjur
  • Sampai di bandung , cheek in hotel acara bebas


Paket Wisata Bandung 5 Hari 4 Malam Hari ke 2


  • Sarapan pagi di hotel
  • Berangkat menuju kawah putih
  • Sampai di kawah putih dan wisata di bibir kawah yang berwarna kebiruan dan berpasir putih 
  • Selesai wisata di kawah putih kita lanjutkan menuju resto local
  • Sampai di resto local dan makan siang ( di luar paket )
  • Selesai makan siang kita lanjutkan menuju glamping patenggang ( opsional mampir di kebun the )
  • Sampai di glamping patenggang dan wisata
  • Sore hari meninggalkan glamping patenggang menuju bandung
  • Sampai di bandung dan mampir di paskal hiper square 1100 menu dan wisata kuliner
  • Selesai wisata kuliner menuju hotel
  • Sampai di hotel , cheek in hotel acara bebas


Paket Wisata Bandung 5 Hari 4 Malam Hari ke 3


  • Sarapan pagi di hotel
  • Berangkat menuju lembang
  • Sampai di dusun bamboo dan wisata
  • Selesai wisata dusun bamboo menuju tangkuban perahu
  • Sampai di tangkuban perahu dan wisata di kawah gunung tangkuban perahu
  • Meninggalkan tangkuban perahu menuju resto local dan makan siang ( di luar packet )
  • Selesai makan siang kita lanjutkan menuju de ranch
  • Sampai di de ranch dan wisata ala kowboy
  • Selesai di de ranch kita lanjutkan menuju floting market
  • Sampai di floting market dan wisata aneka kuliner
  • Meninggalkan floting market menuju bandung
  • Sampai di bandung dan mampir di rumah mode dan wisata belanja
  • Selesai dari rumah mode menuju resto local dan makan malam ( di luar paket )
  • Selesai makan malam kembali ke hotel acara bebas


Paket Wisata Bandung 5 Hari 4 Malam Hari ke 4


  • Sarapan pagi di hotel
  • Berangkat menuju farm house
  • Sampai di farm house dan wisata di aneka bangunan ala eropa seperti rumah hobbit , kurcaci dll
  • Meninggalkan farm house menuju kebun bunga begonia
  • Sampai di kebun bunga begonia dan wisata di aneka tanaman bunga
  • Meninggalkan begonia menuju resto local dan makan siang ( di uar paket )
  • Selesai makan siang kita lanjutkan menuju the lodge maribaya
  • Sampai di the lodge maribaya dan wisata
  • Sore hari meninggalkan the lodge maribaya menuju bandung
  • Sampai di bandung dan mampir di mall terbesar paris van java
  • Kembali ke hotel acara bebas


Paket Wisata Bandung 5 Hari 4 Malam Hari ke 5


  • Sarapan pagi di hotel
  • Cheek out hotel berangkat menuju oleh oleh khas bandung
  • Sampai di oleh oleh dan belanja oleh oleh
  • Meninggalkan oleh oleh menuju Jakarta  
  • Sampai di jakarta dan mampir di monas
  • Meninggalkan monas menuju TMII  
  • Sampai di TMII dan wisata
  • Sore hari meninggalkan TMII menuju bandara soeta Jakarta
  • Sampai di bandara soeta. Acara tour selesai, sampai bertemu di acara tour selanjutnya.


Harga Rp :/ Orang


2 org peserta
3 org peserta
4 org peserta
5 org peserta
Rp:4.122.500 /org
Rp: 3.140.000 /org
Rp :2.793.500/org
Rp :2.469.600 /org
Avanza / Xenia / Apv
Avanza / Xenia / Apv
Avanza / Xenia / Apv
Avanza / Xenia / Apv

6 org peserta
7 org peserta
8 org peserta
9  org peserta
Rp: 2.350.167/org
Rp :2.259.429/org
Rp :2.436.254/org
Rp :2.296.389/org
Avanza / Xenia / Apv
Avanza / Xenia / Apv
Elf Short Pariwisata
Elf Short Pariwisata





Harga Sudah Termasuk :

  • Transportasi ac sesuai kapasitas + sopir + bbm + tol & parkir
  • Hotel 4  malam standar *2, *3.. ( 2 / 3 Orang / Kamar ( Dbest Expres / Ideas Hotel / Meize Hotel / Zodiak Hotel / Citra Dream hotel / Amaris Cihampelas / Fave Braga / Fave Paskal /  V Hotel / Kedaton Hotel / D Best Hotel / Sofia Dago / D Sovia / BTC Hotel / The Salis Hotel / The Travelday Hotel ) 
  • Tiket masuk wisata yang tertera
  • Tiket terusan taman safari


Harga Tidak Termasuk :

  • Tiket permainan dalam lokasi wisata
  • Makan siang dan malam.
  • Keperluan Pribadi.



Untuk informasi dan pemesanan sewa mobil dan juga sewa bus pariwisata di bandung, serta paket wisata  Bandung lainnya, silahkan hubungi kami di alamat dan kontak di bawah ini:


Jln. Terusan Jakarta, Ruko Puri Dago Kav. 20 Antapani Bandung (Dekat Terminal Antapani Bandung)



Email : pasamantourbandung@gmail.com


Baca juga penawaran dari kami :

Tidak ada komentar